20 Fakta Unik Meteor
Beberapa fakta tetang meteor yang harus kalian tahu...
1. #Meteor adalah potongan-potongan batu ruang angkasa, biasanya dari komet yang lebih besar atau asteroid, yang memasuki atmosfer bumi.
2. #Meteor juga sering disebut sebagai bintang jatuh.
3. #Meteor yang sangat terang, lebih terang daripada penampakan Planet Venus, dapat disebut sebagai bolide.
4.suatu #meteoroid tidak habis terbakar dalam perjalanannya di atmosfer dan mencapai permukaan bumi,benda yang dihasilkan disebut meteorit.
5. #Meteor yang menabrak bumi atau objek lain dapat membentuk impact crater.
6. Ledakan #meteor Rusia menghasilkan gelombang kejut yang terdeteksi oleh sensor infrasonik di sisi lain Bumi.
7. Ketika #Meteoroid menghantam atmosfer Bumi,dia dapat melesat dengan kecepatan 130.000 mil/jam.
8. Membeli atau menjual batu #Meteorit di Afrika Selatan adalah tindakan ilegal.
9. #Meteorit yang dilihat atau terdeteksi saat mereka mendarat di tanah disebut "falls (jatuh)".
10. Sedangkan #meteorit yang beberapa saat setelah ditemukan disebut "‘finds (temuan)".
11. Sebuah #meteorit yang lebih kecil dari 2mm disebut micrometeorite.
12. Jika #Meteoroid yang memiliki diameter lebih besar dari 10 meter akan diklasifikasikan sebagai sebuah asteroid.
13. Sekitar 500 #meteorit diperkirakan mencapai permukaan bumi setiap tahunnya.
14. Menurut sebuah studi pada tahun 1985, sebuah #meteorit akan mengenai seorang manusia sekali tiap180 tahun.
15. #Meteor besar dilaporkan pernah menghantam Bumi pada 30 Juni 1908 di daerah Tunguska, Siberia,
16. #Meteor terbesar yag jatuh ke bumi tidak meninggalkan lubang.
17. #Meteoroid Perseid adalah meteor yang bergerak amat cepat. Kecepatannya mencapai 60 kilometer per jama ketika memasuki atmosfer bumi.
18. #Meteor itu sendiri bisa memanas hinggga 1.650 derajat Celsius.
19. Kandungan #Meteor Sama Seperti Logam dan Batuan di Bumi.
20. Hujan meteor Quandrantids pernah diamati pada tanggal 04 Januari 2013.
Terima kasih sudah membaca.
Comments
Post a Comment